consumed_media on December 15, 2025: "[EVENT] ‘Wake the Dead’, salah satu album esensial yang keluar medio tahun 2000-an dan berpengaruh buat gelombang hardcore modern oleh @comebackkid_hc sudah berusia dua dekade dan kini unit asal Kanada tersebut bakal ajak penggemar di Jakarta merayakannya bersama. Diinisiasi oleh Ageless Galaxy (@aglxyco) dan @theswillhouse, helatannya bakal digelar pada 27 Januari di Zoo SCBD, Jakarta. Konser ini juga nantinya akan diramaikan dengan beberapa local acts yang tak kalah menarik, diantaranya: @outragehc, @moderngunshc, @aloneatlast dan @finalattackjhc. Buat informasi tiketnya sudah bisa diakses via tiket.com. Lebih lengkapnya kunjungi laman Ageless Galaxy dan The Swill House sekarang juga! Photo credits: @mikecaseyphoto - #ConsumedMedia #ConsumedMagazine".